Konsep Dasar Personal Hygiene Pertama kita akan membahas tentang personal hygiene terlebih dahulu, lalu akan mempelajari tentang konsep dasar personal hygiene dan asuhan keperawatan klien dengan gangguan pemenuhan kebutuhan personal hygiene. Konsep Dasar Personal Hygiene Saudara-saudara sekalian, agar anda dapat mencegah terjadinya masalah yang terjadi pada klien dengan Konsep Dasar Personal Hygiene yang tidak terpenuhi seperti kerusakan integritas kulit, gigi […]
Istilah Promosi Kesehatan (Promkes)
Perkembangan Promosi Kesehatan tidak terlepas dari perkembangan sejarah Kesehatan Masyarakat di Indonesia dan dipengaruhi juga oleh perkembangan Promosi Kesehatan International yaitu dimulainya program Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa (PKMD) pada tahun 1975 dan tingkat Internasional tahun 1978 Deklarasi Alma Ata tentang Primary Health Care tersebut sebagai tonggak sejarah cikal bakal Promosi Kesehatan (Departemen Kesehatan, 1994). Istilah Health Promotion (Promosi Kesehatan) sebenarnya […]
Khasiat Buah Pala Untuk Kesehatan
Khasiat Buah Pala – Buah pala di Indonesia sering digunakan sebagai bahan manisan. Selain enak dikonsumsi, buah ini juga mempunyai banyak manfaat yang baik untuk tubuh karena kandungan-kandungan yang dimilikinya. Apa saja? Artikel ini akan membahasnya. Kandungan buah pala ada banyak sekali, antara lain elemisi, miristisin, protein, energi, karbohidrat, lemak, minyak atsiri, vitamin C, vitamin B1, vitamin A, […]
Manfaat Kacang Almond untuk Kesehatan
Manfaat Kacang Almond – Siapa yang sukai memakan kacang almond? Kacang almond seringkali dipakai sebagai bahan untuk kombinasi cemilan seperti cake serta cokelat. Selain rasa-rasanya yang begitu lezat dan harga nya yang cukup lumayan mahal, ada banyak manfaatnya. Satu diantaranya manfaat kacang almond untuk pria. Semua dapat diulas pada artikel ini. Didalam kacang almond terdapat beberapa kandungan yang sangatpenting untuk […]
Pengertian Paradigma Keperawatan
Paradigma adalah suatu cara pandang, melihat, memikirkan, memakanai, menyikapi, serta memilih tindakan atas masalah atau fenomena yang ada. Paradigma dapat pula diartikan suatu diagram atau kerangka berpikir seseorang dalam menjelaskan suatu masalah atau fenomena dari suatu kejadian. Paradigma juga dapat diartikan sebagai pengetahuan umum dimana didalamnya terdapat proses ilmiah umum yang secara historis mencerminkan berbagai keberhasilan dalam suatu disiplin. Paradigma […]